Tips Atasi Jerawat

Tips Mencegah dan Menghilangkan Jerawat

Jerawat

Pemicu utama internal terjadinya jerawat adalah faktor hormonal (sistemik), diet (tinggi lemak), adanya hambatan lokal eksresi pada kelenjar sebasea adneksi kulit dan adanya radang atau infeksi disekitar kelenjar adneksa kulit.

Ada pun Pemicu jerawat lainnya, antara lain : keadaan stres yang membuat badan kita tegang, ketidak cocokan kulit dengan produk kosmetik yang dipakai dan kebersihan kulit yang tidak terjaga baik.
Janganlah tergiur dengan kosmetik yang mahal, belum tentu cocok dengan kulit kita, sebaiknya cek terlebih dahulu jenis kulit anda, walaupun kosmetik yang murah tapi cocok dan sehat buat kulit kita itulah yang lebih baik.

Jerawat dengan benjolan besar dan bernanah itu bisa terjadi karena adanya peradangan / infeksi oleh bakteri dalam jerawat. Maka dari itu, jagalah kebersihan wajah kita, apalagi saat kita berjerawat. Dan pakailah obat jerawat topikal "YANG COCOK DENGAN KULIT ANDA". Karena obat topikal yang tidak cocok dapat makin memicu jerawat.

Tag : jerawat, obat jerawat, mencegah jerawat, menghilangkan jerawat, wajah, vitamin untuk jerawat, hormon penyebab jerawat, jenis kulit, penuaan dini, flek hitam, jenis jerawat, kosmetik, masker.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Penyebab Jerawat dengan judul Jerawat. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://tipsacnes.blogspot.com/2010/04/jerawat.html. Terima kasih!
Ditulis oleh: Admin -

Belum ada komentar untuk "Jerawat"

Posting Komentar